Mentoring IELTS Speaking, Lewati Test dengan PD!

mentoring ielts speaking

Kursus IELTS Speaking – Dalam rangkaian ujian IELTS, salah satu yang membuat banyak peserta ujian merasa ragu dan insecure adalah sesi speaking. Untuk melewati hal ini kamu bisa mengikuti mentoring IELTS speaking selain untuk sarana latihan juga untuk konsultasi setiap saat.

baca juga : Manfaat IELTS Mock Test yang Perlu Kamu Tahu dan Web-nya

IELTS Speaking, Benarkan menjadi sesi yang menakutkan?

IELTS Speaking adalah salah satu sesi ujian IELTS yang bertujuan untuk menguji kemampuan berbicara seseorang non penutur bahasa Inggris.

Banyak yang mengatakan sesi speaking menjadi sesi yang berat dan terasa lama karena langsung diuji one on one dengan penilai. Dan ujian dilakukan dengan merekam jawaban.

Jenis soal yang akan diujikan adalah wawancara tentang topik yang sudah disediakan. Kamu akan diberi waktu sekian menit untuk menjawab secara spontan tentang pertanyaan tersebut.

Yang dinilai dari sesi IELTS Speaking ini adalah kemampuan menggunakan bahasa Inggris yang jelas, penggunaan kosakata dan juga tata bahasa yang benar.

Banyak orang yang merasa kesulitan dan tidak percaya diri pada sesi ini, selain karena gugup dinilai secara langsung juga tidak PD dengan kemampuan yang dimilikinya.

mentoring ielts speaking
Mentoring IELTS Speaking | Sumber : Freepict

Mentoring IELTS Speaking

Salah satu cara untuk membantumu menghadapi IELTS speaking adalah dengan mengikuti kelas mentoring IELTS Speaking dari Lister.

Program ini dibuat untuk menyiapkan students yang akan melakukan ujian IELTS agar bisa menghadapinya dengan percaya diri.

Dipandu langsung dengan mentor yang ahli dan berpengalaman dalam IELTS sehingga bisa memberikan pengajaran, tips dan juga strategi yang tepat untuk membantu kamu menyiapkan IELTS Speaking.

Mentoring dari Lister

Kenapa sih memilih Lister untuk membantu kamu menyiapkan IELTS Speaking? karena Lister memiliki :

  • High quality tutors
  • Kurikulum cambridge
  • Flexible schedule
  • Pre test, post test and progress test

Kelas mentoringIELTS speaking juga dilaksanakan secara online sehingga akan memudahkan kamu untuk mengikuti kelas kapan saja dan dimana saja secara efektif.

Kelas online ini memiliki banyak kelebihan diantaranya adalah kemudahan memilih jadwal belajar termasuk juga scheduling class dengan tutor Lister.

Lister juga memberikan matching tutor dimana Lister berusaha mempertemukan students dengan tutor yang sesuai dengan kebutuhan dan kualifikasinya.

baca juga : 5 Cara Belajar Speaking English Otodidak, Cas Cis Cus

Materi mentoring IELTS Speaking

Berikut adalah beberapa materi yang akan diajarkan dalam proses mentoring IELTS speaking, diantaranya

  • Responding to wh-, would and Yes/No question
  • Expressing opinion about a topic
  • Using intonation to express feelings
  • Using the correct sequencing words
  • Expressing wishes
  • Recognizing different functions in speaking
  • Making suggestions and recommendation
  • Making comparison between past and present

Kamu bisa belajar banyak hal termasuk materi di atas bersama mentor terbaik di Lister! Informasi lengkap tentang materi bisa dikonsultasikan ke tim Lister ya!

Daftar kelas mentoring IELTS Speaking sekarang juga!

Butuh kelas ini untuk membantu kamu menjalani IELTS dengan maksimal? segera daftar kelas sekarang juga!

Mumpung sedang ada promo 10% untuk pembelian kelas di Lister seharga satu jutaan (maksimal potongan 500ribu).

Klaim promo menggunakan kode voucher BLOGLISTER10 saat mendaftar kelas melalui Whatsapp Lister sekarang juga!

Share:

Sekar Arum Kinanti
Sekar Arum Kinanti
Do my best now. Full time learner. Focus on writing and digital marketing.

Social Media

Get The Latest Updates

Subscribe To Our Weekly Newsletter

No spam, notifications only about new products, updates.
Next On

Related Posts

"Langkah Terakhir untuk Klaim Kode Promo 50% dari Lister"

Isikan data diri kamu di sini.