[Cerita Alumni] Ikuti Kursus IELTS, Shabirah Septa Dwiningtyas Semakin Optimis Lolos Beasiswa

Kursus IELTS

Kursus IELTS – Melanjutkan studi di kampus bereputasi tinggi dengan program beasiswa adalah salah satu mimpi Shabirah Septa Dwiningtyas. Septa, sapaan akrabnya, merupakan salah satu alumni dari Lister yang mengikuti kursus IELTS beberapa waktu lalu. 

Saat ini, Septa sedang berkuliah di jurusan Pendidikan Biologi di Universitas Bengkulu dan memasuki semester terakhir. Septa kemudian mempersiapkan rencana untuk melanjutkan studi magister dengan program beasiswa.

Untuk meraih mimpinya berkuliah di kampus bereputasi tinggi dengan program beasiswa fully-funded, Septa harus memiliki skill bahasa Inggris yang mahir. Oleh karena itu, Septa bertekad mencari kursus IELTS yang kredibel dan berkualitas. 

Kurang Mahir Berbahasa Inggris

Mimpi yang telah disusun oleh Septa akan berantakan jika dirinya gagal mendapatkan sertifikat IELTS. Perlu diketahui, sertifikat IELTS sering digunakan sebagai salah satu syarat seleksi pendaftaran beasiswa.

Septa sadar bahwa dirinya kurang mahir di keempat aspek bahasa Inggris sekaligus, mulai dari listening, reading, speaking, dan writing. Untuk itu, Septa mengambil langkah mengikuti kursus IELTS yang diadakan Lister.

Mengapa memilih Lister? Septa mengungkapkan bahwa dirinya melihat Lister sebagai platform pendidikan bahasa yang kredibel dengan reputasi profesional. Menurutnya, Lister menawarkan layanan yang telah diakui lewat berbagai review positif alumninya.

Testimoni dan review positif tersebut membuat Septa tak perlu berpikir panjang untuk mendaftar kursus IELTS di Lister. Pertimbangan utamanya adalah program yang diberikan Lister sangat relevan dengan kebutuhan Septa untuk mendaftar program beasiswa.

Mendapatkan Banyak Insights Mengenai Beasiswa

Septa menilai Lister dapat menyesuaikan materi kursus IELTS dengan kemampuan dan kebutuhannya. Materi pembelajaran di Lister disusun secara komprehensif, meliputi materi listening, reading, speaking, dan writing.

Selain itu, Septa sangat nyaman dengan Tutor Christin yang fun dan interaktif. Dalam kursus ini, Tutor Christin mampu mengajar dengan baik, yakni memastikan setiap materi pembelajaran sesuai dengan kemampuan Septa.

Yang membuat Septa terkesan dengan Lister yaitu suasana belajar yang tetap mengasyikkan walaupun proses pembelajaran dilakukan secara online. Ditambah lagi, dirinya banyak mendapatkan insights mengenai tips dan trik lolos beasiswa.

Hal ini yang membuat Septa sangat semangat untuk mengikuti kursus IELTS di Lister. Dirinya merasa senang dengan modul pembelajaran yang komprehensif dan tutor yang responsif dalam menjawab berbagai pertanyaan.

Optimis Lolos Seleksi Beasiswa

Setelah mengikuti kursus IELTS dengan bonus program Bimbingan Beasiswa yang insightful, Septa optimis dapat lolos seleksi beasiswa. Selain itu, dirinya sudah jauh lebih menguasai bahasa Inggris dibandingkan saat awal mulai kursus.

“Kursus IELTS di Lister benar-benar layak direkomendasikan kepada teman-teman. Materinya benar-benar lengkap dan diajarkan mulai dari yang mudah hingga sulit. Selain itu, Tutor Lister juga ramah dan sabar dalam mengajar,” ujar Septa.

Septa merasa sangat puas kepada Lister, karena telah memberikan pemahaman mengenai materi IELTS dan tips sukses lolos beasiswa. Ia berharap akan mendapatkan nilai IELTS yang tinggi sebagai bekal mendaftar beasiswa.

Tak hanya untuk keperluan individu, Lister turut menawarkan program Group Class dengan banyak peserta untuk karyawan perusahaan atau instansi. Berikut salah satu ulasan hasil kerja sama dengan Lister dalam artikel [Company Story] Hadirkan Kursus IELTS Lister, UMM Siapkan Dosen Studi Lanjut di Luar Negeri.

Untuk keterangan lebih lanjut, simak berbagai program yang ditawarkan di halaman Lister for Company.

Kursus IELTS, Raih Mimpimu Bersama Lister

Ingin mengikuti kursus IELTS dengan materi lengkap, tutor berkualitas, dan bonus program beasiswa? Jika ya, kamu dapat mengikuti Kursus IELTS yang disediakan oleh Lister. 

Lister telah menyiapkan materi, strategi, serta tips dan trik khusus untuk mengerjakan soal IELTS yang rumit.

Selain itu kamu juga bisa ikuti Instagram Lister, untuk mengetahui promo menarik informasi belajar bahasa asing lainnya.

Di Lister kamu dapat memilih jumlah kelas sendiri, bahkan tutor dan kelas pengganti. Selain itu, dapatkan Garansi Skor untuk kelas tertentu.

Gunakan kode promo BLOGLISTER10 untuk mendapatkan diskon 10 persen, minimal pembelian kelas seharga satu jutaan (maksimal diskon Rp500 ribu). Hubungi WhatsApp untuk pendaftaran sekarang!

Share:

rafi
rafi

Social Media

Get The Latest Updates

Subscribe To Our Weekly Newsletter

No spam, notifications only about new products, updates.
Next On

Related Posts

Kosa Kata Bahasa Korea Sehari-hari

100 Kosa Kata Bahasa Korea Sehari-hari, Lengkap dengan Artinya

Kamu perlu belajar kosa kata bahasa Korea sehari-hari penting untuk berkomunikasi dengan lancar saat berlibur di sana. Mulai dari sapaan hingga ungkapan umum seperti berterima kasih. Sederet kumpulan kata bahasa Korea ini bisa kamu lafalkan dan hafalkan dengan mudah.

"Langkah Terakhir untuk Klaim Kode Promo 45% dari Lister"

Isikan data diri kamu di sini.