fbpx

Istilah Ekonomi dalam Bahasa Inggris, Penting Untuk Diketahui!

Istilah ekonomi bahasa Inggris

Lister for Company – Aktivitas manusia di dunia ini tidak terlepas dari aktivitas ekonomi. Segala macam transaksi jual beli telah diatur dalam fungsi ekonomi. Jika kamu adalah seorang mahasiswa bidang ekonomi atau seorang karyawan, tentu sangat penting untuk mengetahui kosakata bidang ekonomi dalam bahasa Inggris. Namun, karena ilmu Ekonomi memiliki cakupan yang luas sehingga dalam artikel kali ini akan dibagi menjadi beberapa bagian. Penasaran? Baca sampai akhir ya!

Teori ekonomi

Istilah – Istilah Ekonomi

Istilah ‘ekonomi’ berasal dari bahasa Yunani asal kata “oikos” dan “nomos’, “oikos” yang berarti rumah tangga, dan “nomos” artinya aturan atau hukum yang artinya ‘aturan atau urusan rumah-tangga’. Aturan rumah tangga yang dimaksud bukan hanya rumah tangga secara lingkup mikro atau tiap individu masyarakat, namun juga berlaku secara makro dalam ruang lingkup rumah tangga negara, yang tentunya memikirkan bagaimana penggunaan sumber daya baik manusia ataupun alam yang memerlukan efisiensi dalam melaksanakan produksinya.

Menurut Adam Smith atau yang dikenal sebagai bapak ekonomi modern dunia, mengatakan bahwa “defined Economics as the study of the nature and causes of nations’ wealth or simply as the study of wealth”.Secara singkat Smith mengatakan bahwa kekayaan merupakan kesejahteraan suatu bangsa, sehingga dapat dikatakan ekonomi adalah suatu subjek yang membantu suatu bangsa menjadi bangsa yang sejahtera.

NoAliran PemikiranTokoh Utama
1Mazhab Merkantilisme (1500-1776) Thomas Mun (1571-1641) Jean-Baptist Colbert (1619-1683)
2Mazhab Fisiokrat (1756)Francois Quesnay (1654- 1774)
3Mazhab Klasik (1776)  Adam Smith (1723-1790) Jean Baptist Say (1767-1832) David Ricardo (1772-1832)
4Mazhab Sosialis (1820-1850)Karl Marx (1818-1883).
5Mazhab Historis (1840)Friederich List (1789-1846)
6Mazhab Marginalis (Neo-Kalsik) (1871)  Karl Menger (1840-1921) William Staley Jevons (1835-1882) Leon Walras (1834-1910)
7Mazhab Institusionalis (1900)Thorstein Veblen (1857-1929).
8Mazhab Keynesian (1930)John Maynard Keynes (1883-1946)
9Mazhab Chicago (Aliran Moneteris) (1976)Milton Friedman (1912-2006)

Istilah Ekonomi dalam Bahasa Inggris

Istilah Ekonomi

  • Aggregate Demand Curve – Kurva Permintaan Agregat
  • Aggregate Supply Curve – Kurva Penawaran Agregat
  • Additional investment – Investasi tambahan
  • Beginning capital – Modal awal periode
  • Book keeping – Pembukuan
  • Commission revenue – Pendapatan komisi
  • Capital loss – Kerugian modal
  • Chamber of commerce – Kamar dagang
  • Commercial law – Hukum dagang
  • Curve indeferen – Kurva indeferen
  • Debt capital – Modal pinjaman
  • Depreciation expense – Beban penyusutan
  • Demand curve – Kurva permintaan
  • Financial statement – Laporan keuangan
  • Fiscal policy – Kebijakan fiscal
  • Fixed price / Net price – Harga pasti
  • Incomes policy – Kebijakan pendapatan
  • Gross profit – Laba kotor
  • Gross Wage – Upah kotor
  • Long Run – Jangka panjang
  • Legal Tender – Alat pembayaran sah
  • Management accounting – Akuntansi manajemen
  • Marketable securities – Efek / Surat berharga
  • Minimum Wages – Upah minimum
  • Monetary Policy – Kebijakan moneter
  • Money Capital – Modal uang
  • Macroeconomics – Makroekonomi
  • Market Failure – Kegagalan pasar
  • Money Supply – Jumlah uang beredar
  • Marginal Cost MC – Biaya marjinal
  • MP Marginal Product – Produk marjinal
  • National Debt – Hutang nasional
  • National Income – Pendapatan nasional
  • Normal Good – Barang normal
  • Network Capital – Modal kerja
  • Net worth – Kekayaan bersih
  • Net sales – Penjualan bersih
  • Open Market Operations – Operasi pasar terbuka
  • Purchasing price – Harga pembelian
  • Price control – Pengawasan harga
  • Price war – Persaingan harga
  • Price list – Daftar harga
  • Productivity – Produktivitas
  • Perfect Competition – Persaingan sempurna
  • Preferred Stock – Saham preferen
  • Producer’s Surplus – Surplus produsen
  • Private Sector – Sektor swasta
  • Rate of Return – Tingkat hasil pengembalian
  • Regression Equation – Persamaan regresi
  • Rent expense – Beban sewa
  • Revenue Sharing – Pembagian hasil / Pembagian pendapatan
  • Relative Price – Harga relatif
  • Return to Capital – Pengembalian modal
  • Risk Premium – Premi risiko
  • Standard price – Harga baku
  • Scarce Good – Barang langka
  • Quantity Exchange – Kuantitas pertukaran

Istilah Umum

  • Agent – Agen
  • Analysis – Analisis
  • Arbitration – Arbitrasi
  • Balance – Saldo sisa
  • Business – Bisnis
  • Cartel – Kartel
  • Capacity – Kapasitas
  • Consumerism – Konsumerisme
  • Capitalist – Kapitalis
  • Consumption – Konsumsi
  • Cost – Biaya
  • Expense – Beban
  • Expenditure – Pengeluaran
  • Equipment – Peralatan
  • Goods/Commodity/Merchandise – Barang dagangan
  • Liabilities – Kewajiban
  • Labor – Tenaga kerja
  • Land – Tanah
  • Liquidity – Likuiditas
  • Market – Pasar
  • Money – Uang
  • Monopoly – Monopoli
  • Monopsony – Monopsoni
  • Mortgage – Utang hipotik
  • Merchant/Trader – Pedagang
  • Outputs – Barang yang keluar
  • Oligopoly – Oligopoli
  • Production – Produksi
  • Profit – Keuntungan/Laba
  • Proxy – Mandat
  • Property – Kekayaan
  • Price/Value – Harga
  • Purchase/Buy – Pembelian
  • Retailer – Penjual eceran
  • Services – Jasa-jasa
  • Sell – Jual
  • Seller – Penjual
  • Stock – Saham
  • Supplies – Perlengkapan
  • Transaction – Transaksi
  • Trade/Commerce – Perdagangan
  • Wholesale/Dealer – Penjual besar
  • Withdrawl/Drawing – Prive

Istilah Akuntasi/keuangan/Ekonomi

  • Account – Akun
  • Account balance – Saldo akun
  • Account payable subsidiary ledger – Buku besar pembantu utang
  • Account receivable subsidiary ledger – Buku besar pembantu piutang
  • Accounting – Akuntansi
  • Accumulation – Akumulasi
  • Additional investment – Investasi tambahan
  • Asset – Aktiva
  • Auditing – Akuntansi pemeriksaan
  • Book keeping – Pembukuan
  • Budgeting – Akuntasi anggaran
  • Building – Bangunan
  • Capital – Modal
  • Cash flow – Arus kas
  • Classifying – Pengelompokan
  • Copyrigt – Hak cipta
  • Credit – Kredit
  • Credit term – Syarat pembayaran
  • Debt – Debet
  • Debt – Utang
  • Debtor – Debitur
  • Debtors account – Kartu piutang
  • Depreciation – Penyusutan
  • Equities – Hak atas kekayaan
  • Expenditure – Pengeluaran
  • Expense – Beban
  • Goods available for sale – Barang siap jual
  • Gross profit – Laba kotor
  • Income statement – Laporan laba rugi
  • Income/ Revenue – Pendapatan
  • Interest rast – Suku bunga
  • Invoice – Faktur / Bukti pembelian
  • Lanid – Tanah
  • Ledger – Buku besar
  • Liabilties – Kewajiban
  • Manufacturing – Pabrik
  • Marketable securities – Surat berharga
  • Maturity – Jatuh tempo
  • Merchandise – Barang dagangan
  • Net income – Laba bersih
  • Prepaid insurance – Asuransi bayar di muka
  • Property – Kekayaan
  • Purchase – Pembelian
  • Purchase invoice – Bukti pembelian
  • Recording – Pencatatan
  • Rent expense – Beban sewa
  • Report form – Laporan
  • Sales – Penjualan
  • Sales invoice – Bukti penjualan
  • Source of document – Bukti dokumen
  • Stock – Saham
  • Summarizing – Pengikhtisaran
  • Supplies – Perlengkapan
  • Tax expense – Beban pajak
  • Trademark – Merek dagang
  • Transaction – Transaksi

Cakupan ilmu ekonomi yang luas membuat siapa saja yang sedang belajar harus ekstra kerja keras, terlebih banyak istilah ekonomi juga tersedia dalam bahasa Inggris. Namun, belajar bahasa Inggris dalam cakupan bisnis juga sangat menguntungkan lho, terutama untuk kamu yang berstatus mahasiswa bidang ekonomi, wiraswasta, ataupun karyawan. Menguasai cakupan ekonomi dalam bahasa Inggris akan memudahkan kamu untuk melakukan pitching dengan client luar negeri yang potensial. Tunggu apa lagi? Belajar sekarang!

Gambar: freepik.com

Share:

Fatimatuzuhroh
Fatimatuzuhroh
A passionate writer who loves reading self-help books!

Social Media

Get The Latest Updates

Subscribe To Our Weekly Newsletter

No spam, notifications only about new products, updates.
Next On

Related Posts