Kelas Bahasa Inggris di Kediri, Ada Academic English

kelas bahasa inggris di kediri

Kursus Academic English  – Apakah kamu sedang dalam proses persiapan daftar beasiswa untuk studi luar negeri? Lister hadir untuk membantu dengan kelas bahasa Inggris di Kediri khusus mentoring scholarship di luar negeri.

Kelas bahasa Inggris di Kediri yang diselenggarakan oleh Lister merupakan solusi tepat untuk kamu yang sedang berjuang dalam proses persiapan daftar beasiswa luar negeri. Dengan lebih dari 50 program yang tersedia, Lister menawarkan pendekatan yang sistematis dan efektif.

Lister, Kelas Bahasa Inggris di Kediri

Sebagai perkenalan, Lister merupakan lembaga kursus bahasa asing yang berbasis secara online. Dengan ini para student bisa mengakses pembelajaran bahasa asing secara mudah dan kapan saja. 

Program bahasa Inggris yang disediakan oleh Lister ada lebih dari 50. Salah satu di antaranya, yakni persiapan mentoring beasiswa ke luar negeri dengan syarat kemampuan bahasa Inggris yang fasih. 

Dalam setiap kelasnya, Lister menyediakan berbagai fasilitas yang premium dengan biaya yang murah tak bikin kantong bolong. Pun tersedia banyak diskon sampai cicilan bunga ringan yang bisa kamu ambil selama mengikuti program. 

Program Kelas Bahasa Inggris di Kediri

Lister menawarkan sejumlah program kelas bahasa Inggris di Kediri yang dirancang khusus untuk membantu persiapan siswa dalam mendaftar beasiswa luar negeri.

Biasanya, instansi penyelenggara beasiswa luar negeri menuntut para pendaftar untuk menyertakan sertifikat TOEFL atau IELTS dalam berkas pendaftaran mereka.

Kedua sertifikat bahasa Inggris ini harus diperoleh dari lembaga yang resmi. Selain itu, terdapat batasan minimal skor yang harus dicapai oleh pendaftar untuk dapat mengikuti seleksi beasiswa tersebut.

Sejumlah opsi program kelas bahasa Inggris di Kediri untuk melamar beasiswa di Lister, sebagai berikut.

  1. Academic English 
    Academic English merupakan program persiapan untuk daftar beasiswa luar negeri yang melibatkan siswa dalam kegiatan belajar meliputi mendengarkan, membaca, menulis, berbicara dan tata bahasa yang relevan dengan konteks akademik dan universitas. 

    Program ini sangat disarankan untuk anda ikuti terlebih dahulu sebelum nantinya Anda mengikuti program persiapan tes IELTS. Dan, mengharuskan anda memiliki setidaknya kemampuan bahasa Inggris A2 Dasar.
  2. Academic Writing
    Academic Writing adalah program yang memiliki materi sistematis dan efektif pada karya tulis.  Sehingga siswa lebih siap untuk menulis esai, karya tulis maupun naskah akademis lainnya dan melanjutkan studi untuk menulis academic research paper ataupun jurnal dengan topic pilihan Anda. Program ini mengharuskan kamu untuk memiliki setidaknya keterampilan Bahasa Inggris level B1 Intermediate.
  3. IELTS Preparation
    Seperti namanya, program ini dirancang untuk membantu siswa agar lebih percaya diri dalam menghadapi tes IELTS. Ada pembagian tips dan trik untuk mengerjakan soal dengan benar dan tepat sehingga mampu memperoleh skor tinggi dan sesuai dengan harapan dan target siswa.
  4. TOEFL ITP Preparation
    LISTER Preparation course for TOEFL ITP merupakan program yang dirancang secara khusus untuk membantu siswa lebih percaya diri dalam menghadapi tes resmi TOEFL ITP.  Umumnya, tes toefl ini digunakan untuk kelulusan sarjana atau melamar beasiswa S2 LPDP. 
  5. TOEFL IBT Preparation
    TOEFL IBT Preparation ditujukan untuk siswa yang ingin melamar ke beberapa perguruan tinggi ternama di dunia, pencari beasiswa, calon pelamar kerja atau bagi profesional. Program ini akan mengenalkan siswa pada TOEFL IBT in general, Listening, Reading, Writing, dan Speaking dengan tingkat kemampuan yang dimiliki siswa. 

Diskon dan Cicilan di Lister 

  • Promo Group Class 50% OFF!
  • Program Cicilan untuk kamu yang mengambil Private Class (minimal 12 pertemuan). Namun cicilan harus dilunasi sebelum pertemuan ke-12, ya.

Tersedia jumlah pertemuan mulai dari 2 sampai 80 pertemuan untuk pembelajaran lebih intensif.

Ingin lebih untung lagi? Pilih paket Ultimate untuk mendapatkan GRATIS Bimbingan Beasiswa atau Job Interview!

Follow Instagram Lister untuk mengetahui promo menarik dan informasi belajar bahasa asing lainnya.

Di Lister students dapat memilih jumlah kelas sendiri, bahkan tutor dan kelas pengganti. Selain itu, dapatkan Garansi Skor untuk kelas tertentu. Tertarik mendaftar kelas bahasa Inggris di Kediri di Lister?

Gunakan kode promo BLOGLISTER10 untuk mendapatkan diskon 10 persen, minimal pembelian kelas seharga satu jutaan (maksimal diskon Rp500 ribu). Hubungi WhatsApp untuk pendaftaran sekarang!

Share:

Haris Setyawan
Haris Setyawan
Pekerja seni di dunia kata, menulis cerita yang enak dibaca dan perlu

Social Media

Get The Latest Updates

Subscribe To Our Weekly Newsletter

No spam, notifications only about new products, updates.
Next On

Related Posts