Kursus Bahasa Korea – Sama seperti bahasa Indonesia, bahasa dan budaya Korea memiliki ciri khas tersendiri dalam menggambarkan angka. Kamu juga mungkin harus melihat angka dari persamaan dan perbedaannya.
Pasalnya, sebagai pemula mungkin akan merasa kesulitan mempelajari angka dalam bahasa Korea memang sangat berbeda dengan bahasa Indonesia. Salah satu cara untuk melatih pemahaman ini yaitu dengan aktif melatih kemampuan bahasa Korea menggunakan angka dalam kehidupan sehari-hari . Berita baiknya, fungsi angka dan operasi di mana kamu dapat menggunakannya bersifat universal, membuat konsep angka yang sama dalam setiap bahasa. Simak artikel ini sampai akhir untuk lebih detailnya ya!

Numeralia Ordinal
Di bawah ini ditunjukan bahwa numeralia bisa direpresentasikan dalam bentuk kata
seperti “cheon, seribu, ND (angka) seperti 100.000 won, seratus ribu won, atau kombinasi keduanya
10man-won, seratus ribu won.”
1 Kata 백 미터 앞에 있어 paek killo seribu kilo(meter)
2 ND 한 개 100.000 원 100.000 won seratus ribu won
3 Kombinasi 10 만원 짜리 수표 10 manwon seratus ribu won
Baca juga:
- Materi Tata Bahasa Korea Terlengkap
- Website Belajar Bahasa Korea Terpercaya
- Kenapa Belajar Hangeul Korea Penting? Ini Alasannya
- Menjadi Penerjemah Bahasa Korea
- Mengenal EPS Dan TOPIK, Tes Kemampuan Bahasa Korea
- Manfaat Kursus Bahasa Korea
Sistem numeralia bahasa Korea menggunakan multiplikasi 10(4) – dibaca sepuluh pangkat empat. Ini berbeda dengan bahasa Indonesia atau bahasa inggris yang menggunakan multiplikasi 10(3). Hal inilah yang menjadi salah satu tantangan pembelajaran bahasa Korea oleh penutur bahasa Indonesia. Hal lain yang perlu dicatat adalah tidak konsistennya penulisan dalam bentuk ND murni dan bentuk
katanya. Perhatikan contoh 2 dan 3 pada tabel 1. Seratus ribu direpresentasikan dengan 10(2) separator7 lalu 10(3) (sama dengan bahasa Indonesia), namun ketika direpresntasikan dalam
bentuk kombinasi, yang digunakan adalah sip (10) dan kombinasi 10(4).
Contoh Numeralia
Nominal 10.000 만 man sepuluh ribu
Nominal 100.000 십만 sip.man sepuluh.sepuluh ribu 10 만
1.000.000 백만 pek.man seratus.sepuluh ribu 100 만
10.000.000 천만 cheon.man seribu.sepuluh ribu 1.000 만
Perbedaan angka di bahasa Indonesia dan bahasa Korea ada pada penulisan tingkatan satuannya. Selain itu, perbedaan juga ada pada sitem multiplikasi. Sistem multiplikasi bahasa Korea menggunakan 10(4) Seratus ribu dalam bahasa Korea dipecah menjadi sepuluh X sepuluh ribu. Ini berbeda dengan bahasa Indonesia yang memecah satuan yang sama menjadi seratus X seribu.
Numeralia Korea Murni dan Sino Korea
1 하나 hana 일 il (40) 마흔 maheun 사십 samsip
2 둘 dul 이 i (50) 쉰 suin 오십 osip
3 셋 set 삼 sam (60) 예순 yeseun 육십 yuksio
4 넷 net 사 sa (70) 일흔 ireun 칠십 chilsip
5 다섯 taseot 오 o (80) 여든 yeteun 팔십 phalsip
6 여섯 yeseot 육 yuk (90) 아흔 aheun 구십 gusip
7 일곱 ilgop 칠 chil (100) – 백 pek
8 여덟 yeotol 팔 phal (1000) – 천 cheon
9 아홉 ahop 구 gu
Untuk selanjutnya, Lister sajikan dalam bentuk tabel saja untuk lebih memudahkan ya!
11 | 십일 (열하나) | ship-il (yol-hana) |
12 | 십이 (열둘) | ship-i (yol-dul) |
13 | 십삼 (열셋) | ship-sam (yol-set) |
14 | 십사 (열넷) | ship-sa (yol-net) |
15 | 십오 (열다섯) | ship-oh (yol-dasot) |
16 | 십육 (열여섯) | shim-yuk (yol-yosot) |
17 | 십칠 (열일곱) | ship-chil (yol-ilgop) |
18 | 십팔 (열여덟) | shi-pal (yol-yodol) |
19 | 십구 (열아홉) | ship-gu (yol-ahop) |
20 | 이십 (스물) | i-ship (seumul) |
30 | 삼십 (서른) | sam-ship (soreun) |
40 | 사십 (마흔) | sa-ship (maheun) |
50 | 오십 (쉰) | oh-ship (shwin) |
60 | 육십 (예순) | yuk-ship (yesun) |
70 | 칠십 (이른) | chil-ship (irun) |
80 | 팔십 (여든) | pal-ship (yodeun) |
90 | 구십 (아흔) | gu-ship (aheun) |
100 | 백 | baek |
200 | 이백 | i-baek |
Demikian kosakata angka dalam bahasa Korea yang bisa kamu pelajari. Namun materi di atas masih tergolong dasar. Sehingga untuk memahami bahasa Korea lebih lanjut, lebih baik segera bergabung di kelas online Lister. Daftar sekarang untuk mendapatkan promo terbaiknya!